Harga Susu Kambing HPAI untuk Member atau Mitra HNI, termurah mulai 60000 rupiah Susu Kambing Etta Goat Milk dan termahal Susu .. doc HNI Pioneer.

√ Post 01-03-24 by (Id172)
√ 2652 views
√ CLOUD Susu Kambing

Harga Susu Kambing HPAI Member

Ulasan mengenai 4 varian harga Susu Kambing HPAI untuk member HNI.

Semua sudah paham bahwa susu merupakan salah satu sumber protein hewani penting yang mengandung berbagai nutrisi yang dibutuhkan tubuh.

Selain susu sapi, saat ini masyarakat sudah bisa dengan mudah memilih alternatif lainnya berupa susu kambing.

Susu kambing dipercaya memiliki banyak manfaat mudah dicerna dan sedikit menimbulkan alergi.

Susu kambing secara manfaat lebih mirip dengen air susu ibu atau ASI bila dibandingkan dengan rivalnya susu sapi.

Susu kambing yang berkualitas tinggi memiliki rasa manis yang lezat dan terkadang rasanya sedikit asin, tidak kalah enak dibandingkan susu sapi.

Manfaat susu kambing sudah tidak disanksikan lagi dalam menunjang kesehatan tubuh manusia.

Keyakinan tersebut merujuk pada penelitian yang melaporkan bahwa susu kambing memiliki kandungan nutrisi dan mineral yang sangat lengkap.

Melihat begitu besar manfaat yang ada pada susu kambing, memicu banyak perusahaan untuk memasarkan susu jenis ini.

HNI HPAI termasuk salah satu perusahaan yang rajin mengeluarkan produk susu kambing dengan beberapa variannya.

Susu kambing yang dipasarkan oleh HNI berasal dari 2 jenis yaitu:

  • Kambing jenis etawa
  • dan kambing jenis saanen

Kambing peranakan etawa asalnya dari India, sedangkan kambing saanen adalah kambing penghasil susu terbesar yang berasal dari lembah Saanen, Swiss barat.

Harga Susu Kambing HPAI Member

Untuk saat ini setidaknya ada 4 varian susu kambing yang sudah dikeluarkan oleh HPAI yaitu:

  • Susu Etta Goat Milk harga member : 60.000
  • Susu Etta Goat Milk Aren harga member : 65.000
  • Susu Kambing Hania Full Cream harga member : 175.000
  • Susu Kambing Hania Skim harga member : 200.000

Susu kambing Etta Goat Milk dan aren bersumber dari kambing jenis etawa, sedangkan susu kambing hania dari jenis kambing saanen.

1. Harga Susu Etta Goat Milk

Varian Susu EGM HNI

EGM

Susu EGM HNI atau Etta Goat Milk merupakan produk pertama susu kambing bubuk yang dirilis oleh PT.HPAI.

Produk ini bersumber dari susu kambing jenis etawa yang sudah sangat populer ditanah air.

Harga Susu EGM HPAI

Ketentuan harga yang berlaku saat ini untuk Susu EGM HPAI adalah sbb:

  • Harga member: 60.000 rupiah
  • Harga konsumen non member: 75.000 rupiah
  • Poin produk: 20 poin
  • Isi kemasan: 10 sachets @ 25 gram

2. Harga Etta Goat Milk HPAI

Varian Susu EGM Aren

EGM Aren

Susu EGM Aren HNI atau Etta Goat Milk merupakan produk dari susu EGM, hanya saja untuk pemanisnya ditambah dengan gula.

EGM Aren sama sebagaimana EGM diatas, bahan utamanya berasal dari susu kambing etawa.

Harga Susu EGM Aren HNI

Harga yang berlaku saat ini untuk Susu EGM Aren adalah sbb:

  • Harga member: 65.000 rupiah
  • Harga konsumen non member: 80.000 rupiah
  • Poin produk: 20 poin
  • Isi kemasan: 10 sachets @ 25 gram

3. Harga Susu Kambing HNI

Varian Susu Kambing Hania HNI HPAI (Full Cream)

Hania full cream

Susu Kambing Hania Full Cream berasal dari perahan air susu kambing jenis saanen Swiss.

Kambing Saanen menjadi salah satu kambing perah terbesar di dunia dan konon katanya sebagai kambing perah terbaik saat ini.

Harga Susu Kambing Hania Full Cream

Ketentuan harga yang berlaku saat ini untuk Susu Kambing Hania Full Cream HPAI adalah sbb:

  • Harga member: 175.000 rupiah
  • Harga konsumen non member: 195.000 rupiah
  • Poin produk: 40 poin
  • Isi kemasan: 10 sachets @ 27 gram

4. Harga Susu Hania HNI

Susu Kambing Hania HNI HPAI (Skim)

Hania full skim

Susu Kambing Hania Full Skim sama seperti Hania Full Cream, hanya saja telah diektrasi kandungan lemaknya sehingga tidak menyebabkan obesitas.

Kambing Saanen menjadi salah satu kambing perah terbesar di dunia dan konon katanya sebagai kambing perah terbaik saat ini.

Harga Susu Kambing Hania Full Skim

Harga yang berlaku saat ini untuk Susu Kambing Hania Skim HNI HPAI adalah sbb:

  • Harga member: 200.000 rupiah
  • Harga konsumen non member: 220.000 rupiah
  • Poin produk: 45 poin
  • Isi kemasan: 10 sachets @ 27 gram

Penutup

Harga Susu Kambing HPAI untuk Member dan non member berlaku hingga saat ini, namun demikian untuk memastikan harga terupdate silahkan pantau melalui link produk HPAI ini.