Siapa kira infeksi saluran kemih atau ISK hanya menyerang orang dewasa, ternyata bayi dan balita juga bisa terkena, fahami apa saja .. doc HNI Pioneer.

√ Post 05-10-23 by (Id37)
√ 3354 views
√ CLOUD Infeksi Saluran Kemih

ISK Pada Bayi dan Balita

Banyak orang beranggapan bahwa infeksi saluran kemih atau ISK hanya menyerang mereka yang sudah dewasa saja.

Namun anggapan ini ternyata tidak sepenuhnya benar. Infeksi Saluran Kemih (ISK) ternyata bisa juga menyerang anak kecil, balita bahkan bayi.

Risiko ISK Pada Anak dan Cara Mengatasinya.

Dari laman situs WebMD[1], infeksi saluran kencing dapat terjadi saat kuman yang dapat berupa bakteri, virus, atau jamur berkembang biak di daerah saluran kencing si kecil.

Dari ketiga jenis mikroba tersebut, kelompok bakteri adalah penyebab umum yang memicu munculnya gejala infeksi saluran kencing.

Pada keadaan normal bakteri dalam urin akan segera dikeluarkan tubuh melalui mekanisme pipis, namun demikian, terkadang bakteri tersebut dapat berkembang di daerah saluran kencing dan menimbulkan infeksi.

Pada anak-anak kondisi medis ini cenderung mudah disembuhkan selama ditangani dengan cepat dan tepat.

Jika penanganan lambat, infeksi dapat menyebar ke organ ginjal dan kadung kemih serta dapat memicu kerusakan permanen dari organ ginjal.

Darimana asal muasal bakteri, virus dan jamur tersebut?

Ternyata dipicu oleh penggunaan diapers pada bayi dan balita.

Para ibu memilih diapers atau popok untuk membantu menampung kotoran bayi. Namun perlu hati-hati karena bisa jadi justru diapers tersebut dapat menyebabkan Infeksi Saluran Kemih ( ISK)

Saat ini memang belum tersedianya daipers yang sehat, nyaman dan aman bagi bayi dan balita Anda.

Penggunaan diapers menjadi sesuatu yang sulit dihindari dijaman yang sudah maju ini.

Dengan berbagai alasan maka orang tua tidak bisa menghindari penggunaan diapers bagi bayi dan balita mereka.

Namun tahukah Anda dibalik penggunaan diapers yang tidak berbahan alami itu ada efek yang sangat mungkin munculnya penyakit Infeksi Saluran Kemih ( ISK).

Kondisi yang paling sering ditemui dalam pemakaian diaper pada bayi adalah diaper rash.

Masalah iritasi kulit yang disebabkan peradangan akibat kontak kulit dengan diaper.

Akibat peradangan tersebut, dapat menimbulkan kemerahan pada kulit bayi terutama di daerah yang tertutup diaper.

Masalah iritasi tersebut bukan tidak mungkin dapat mengundang penyakit lainnya, seperti infeksi jamur dan bakteri. Hal itu memicu terjadinya Infeksi Saluran Kemih ( ISK).

Gejala ISK Pada Bayi

GEJALA Infeksi Saluran Kencing pada bayi atau anak usia 1-2 tahun. Secara umum gejala yang mugkin menyertai adalah:

  • Demam yang tidak disertai flu atau penyakit lainya
  • Menurunya nafsu makan
  • Muntah
  • Urin berbau tak seperti biasa
  • Lebih rewel dari biasanya
  • Bisa terjadi Kejang
  • Menangis saat buang air kecil karena sakit
  • Sering buang air kecil
  • Anyang-anyangan
  • Panas tinggi

Pengobatan ISK pada Bayi dan Anak

Sebagai bentuk ikhtiar pengobatan ISK yang sangat tepat yaitu dengan Pegagan dan Madu bagi bayi dan balita. Bila sudah dewasa bisa ditambahkan herba herba lainnya.

Mengapa pegagan bisa mengatasi Infeksi Saluran Kemih (ISK) ?

Apa saja kandungan dalam pegagan?

Pegagan memiliki kandungan :

  • Triterpenoid, fosfor, karotenoid, brahmosida, asam brahmat, asam sentelat, asam sentolat, saponin, tatin, resin, pektin, hidrocotyline.
  • Vellarine asaticoside, thankunside, isothankunside, madecassoside, mesoinositol, centallose, mucilago
  • Garam mineral (Kalium, Natrium, Kalsium, Besi, Magnesium), vitamin B, vitamin C, dan minyak atsiri.

Pegagan sangat tepat sebagai obat herbal untuk mengatasi Infeksi Saluran Kemih (ISK) karena Pegagan juga memiliki efek positif lain seperti :

  • Anti infeksi
  • Antitoksidan
  • Antirematik,
  • Penghenti perdarahan
  • Peluruh kencing (diuretik ringan)
  • Pembersih darah
  • Memperbanyak Pengeluaran empedu
  • Pereda demam
  • Penenang
  • Mempercepat penyembuhan luka
  • Melebarkan pembuluh darah tepi

Cara Pengobatan ISK pada Bayi dan Balita

Balita

  • Masukkan 1 kapsul Pegagan kedalam air Madu
  • Madu Asli HPAI 2 Sdm dicairkan
  • Sehari 1x saja

Bila Masih Menyusui

  • Karena bayi masih belum bisa konsumsi herba, maka Ibunya yang minum resep herba tersebut.

Mulai sekarang orang tua harus berhati-hati dalam merawat putra putri tercinta. Jaga kesehatan area berkemih anak bila memang terpaksa harus menggunakan diapers.

#USB HNI